Tentang Karya Pemenang Sayembara Kritik Sastra 2020; Plagiarisme?
Ada karya yang membahas Tokoh-Tokoh dalam Sepuluh Lompatan karya Puji Pistols di daftar pemenang Sayembara Kritik Sastra 2020. Karya itu sebagian besarnya pernah ada di bacapetra.co. Ruteng, 19 Desember 2020 Bahan bacaan untuk tulisan ini ada di tautan ini: SEPULUH LOMPATAN PUITIK PUJI PISTOLS. Pekan terakhir bulan September 2020, Grup WhatsApp Redaksi Bacapetra.co agak ramai, …
Tentang Karya Pemenang Sayembara Kritik Sastra 2020; Plagiarisme? Read More »