Ke Timur Flores: Sehari di Adonara, Mengunjungi Nuha di Kampung Meko
![catatan yeris meka ke flores timur berkunjung ke adonara](https://ranalino.co/wp-content/uploads/2019/02/ke-flores-timur-berkunjung-ke-adonara-jpg-768x511.webp)
Pada bagian kedua catatan tentang kunjungannya ke ujung timur Flores, Yeris bercerita tentang perjalanan ke Adonara dan kelelawar yang terbang di Nuha Pnike. Selamat menikmati. Oleh: Yeris Meka Kami berdiri di pelabuhan Pante Palo. Melempar pandang ke seberang. Pasir putih…